Poin Mitra adalah program loyalitas dari Bukalapak khusus untuk Mitra Bukalapak. Setiap transaksi pada produk virtual dan atau grosir, secara otomatis sistem akan menambahkan poin pada aplikasi. Poin yang mitra dapatkan, bisa digunakan untuk penukaran baik voucher maupun hadiah fisik yang tersedia pada aplikasi Mitra Bukalapak mulai dari Elektronik, Peralatan Dapur, Hingga Voucher Diskon lho!
Berikut adalah informasi lebih lanjut mengenai Poin Mitra:
Produk Virtual
Grosir
cara bergabung dengan Program Loyalty Mitra Bukalapak
Bagi Mitra yang belum join, bisa menemukan fitur “Program Loyalitas” di sebelah fitur Saldo, lalu klik “Gabung Sekarang”
cara melihat jumlah poin
Pada fitur sebelah “Saldo” akan terlihat poin yang dimiliki oleh mitra.
Ya. Seluruh Mitra Bukalapak dapat menggunakan fitur Poin Mitra dengan syarat sudah melakukan konfirmasi nomor handphone.
Tidak. Mitra mendapatkan poin dari semua transaksi, kecuali Transaksi pembelian produk rokok, Bayar Bukalapak, Intertrading, Bisnis ke Bisnis, Belanja Bareng.
Poin akan ditambahkan setelah selesai transaksi (barang sudah diterima), mohon menunggu selama 2-5 menit.
Tidak. Poin hanya dapat ditukarkan dengan hadiah yang tersedia pada halaman Tukar Hadiah.
Tidak. Poin tidak dapat diuangkan.
Sesuai syarat dan ketentuan, PPN dan ongkos pengiriman hadiah ditanggung oleh PT Buka Mitra Indonesia. Namun, pajak diluar PPN akan ditanggung oleh Mitra sesuai dengan besaran masing-masing hadiah.
Hadiah akan sampai maksimal 21 hari kerja setelah kamu menukarkan Poin. Apabila hadiah belum sampai setelah 21 hari kerja sejak penukaran poin, kamu dapat menghubungi Customer Service Bukalapak.
Ya. Dengan syarat Mitra memiliki jumlah poin yang cukup dan selama persediaan hadiah masih ada.
Ada beberapa kemungkinan kamu tidak mendapatkan poin, antara lain:
Mulai 1 Oktober 2022, poin yang kamu dapat akan hangus setelah 6 bulan, tepatnya pada akhir bulan tersebut.
Misal: Jika kamu mendapatkan poin dalam periode 1-31 Januari 2022, poin tersebut akan hangus pada 31 Juli 2022.
Perolehan poin hanya berlaku untuk transaksi melalui PWA dan dan aplikasi Android Mitra Bukalapak. Transaksi yang dilakukan di luar itu (Aplikasi Bukalapak reguler, MWeb, Desktop Web) tidak akan mendapatkan poin.
Ya. Fitur Poin Mitra merupakan fitur yang berbeda dari promo sehingga Mitra berhak mendapatkan poin dan juga promo dalam waktu yang bersamaan.
Artikel Terkait